Senin, 28 November 2016

Terinsipirasi Dari Kelompok Peternak Ustan Mandiri Dolokgede

Rasa bahagia dan bangga sebagai kelompok peternak yang menjadi contoh di hadapan kelompok peternak di daerah lain.
" Ustan Mandiri " misalnya kelompok peternak yang sudah mampu mewujudkan kepada masyarakat sekitar, bahwa kelompok tersebut telah menjadi inspirasi kepada kelompok peternak yang lain untuk mewujudkan kelompok yang produktif dan inovatif.

Peserta studi bandi Kabupaten Situbondo Jawa timur


Tidak hanya itu kelompok ternak ustan mandiri juga mampu membuat kerukunan serta kekompakan para anggota utk selalu semangat dalam melakukan kegiatan.

Ide kreatif selalu muncul di kelompok ini sehingga kelompok mempunyai mempunyai jalan keluar jika di kala harga ternak merosot jatuh, anggota masih tetap berjalan aktif seperti biasa di karenakan anggota mempunyai usaha lain yang berkaitan dengan peternakan dan bisa di jual setiap hari.

Kali ini ustan mandiri mendapatkan tamu yang sangat tak terdukan dari Dinas Peternakan Kabupaten Situbondo untuk study banding di kelompok ternak ustan mandiri desa dolokgede kec. Tambakrejo.

Peserta studi banding berjumlah 55 orang dari perwakilan peternak sekabupaten situbondo jawa timur, kelompok peternak ini bertujuan untuk mencari solusi dalam kesulitan berkelompok dan beternak dengan baik dan benar sesuwai kondisi daerahnya masing-masing.


Kelompok Ustan Mandiri menjadi pilihan merekan untuk di jadikan tempat belajar bersama Dinas peternakan dan di kemas menjadi Study Banding peternakan Domba kambing situbondo jawa timur.

Menurut ketua kelompok ternak ustan mandiri dolokgede ketikan di tanya oleh salah satu peserta study banding dalam berkelompok yg kuat harus sabar dalam membimbing anggotanya.
Tidak hanya itu saja tetapi dalam berkelompok itu harus memberikan dampak yang kelihatan dan nyata di hadapan masyarakat sehingga maasyarakat itu tertarik dengan kelompok yg kita dirikan.

Jangan sampai kelompok berdiri atas didirikan karena akan ada bantuan saja, tetapi kelompok harus berdiri sendiri atas kesadaran masyarakat peternak itu sendiri.
Dan juga kelompok harus mampu membuktikan kepada pemerintah bahwa kelompok masyarakat yang bergabung dengan kelompok peternak juga bisa berkembang di tengah-tengah hiru pikuknya masyarakat.

Kelompok yang berkembang menurut ketua Ustan Mandiri tidak hanyak jumlah populasi ternaknya saja , tetapi anggota kelompokpun juga bertambah, selain itu kelompok juga banyak ide-ide kreatifnya yang di tuangkan kedalam kelompok sehingga muncul usaha-usaha lain yg bisa menambah ekonominya  kelompok yang berhubungan dengan peternakan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar